Kerjasama dan Sinkronisasi DAP + Firefox

DAP (Download Accelerator Plus) memang dapat mempersingkat waktu download di banding jika menggunakan tool download bawaan browser, bahkan waktu download nya dapat ditingkatkan hingga 400% sesuai acuan yang pernah kami coba.

Untuk browser Internet Explorer dan Opera, DAP dapat berfungsi dengan baik tanpa masalah.
Namun, bagaimana jika DAP tersebut tidak bisa berjalan otomatis pada browser khususnya Firefox saat mengklik option download.

Untuk ini kita harus mengakali salah satu file DAP agar bisa bekerja sama dengan firefox, begini trik nya :
  1. Install DAP dan Firefox
  2. Buka folder 'Program File\Dap' di drive C.
  3. Cari file 'dapop.dll'. Pilih file tsb lalu klik 'Edit | Copy'.
  4. Buka folder 'C:\program File\Mozilla Firefox\plugins'.
  5. Taruh file 'dapop.dll' difolder ini dengan klik 'Edit | Paste'.
  6. Ubah nama file 'dapop.dll' menjadi 'npdap.dll'.
  7. Restart DAP dan firefox.
Nah nantinya secara otomatis proses download akan di ambil alih Oleh DAP.

Semoga dapat menambah wawasan

1 comments:

Unknown said...

kita juga punya nih artikel mengenai sinkronisasi, silahkan dikunjungi dan dibaca untuk menambah wawasan, berikut
http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/811/1/Modelling_IinLidya(7)207_213.pdf
trimakasih

Post a Comment